Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Deskripsi

APA ITU

Program Studi

ADMINISTRASI PERKANTORAN

Program Studi D3 Administrasi Perkantoran Universitas Mulia menghasilkan tenaga ahli madya yang berkualitas dan profesional dibidang Administrasi Perkantoran serta memiliki karakter inovatif, mandiri, humanis yang sangat dibutuhkan kompetensinya oleh masyarakat untuk mengembangkan pengelolaan administrasi dan manajemen perkantoran dengan melibatkan ilmu pengetahuan dan teknologi administrasi terkini.

Tentang Program
  • Menghasilkan lulusan yang berkualitas dan profesional dibidang Administrasi Perkantoran yang menguasai teknologi serta berjiwa wirausaha, berakhlak mulia, mandiri, cinta tanah air, dan mampu berkembang secara berkelanjutan.
  • Menghasilkan karya ilmiah inovatif dibidang Administrasi Perkantoran yang berguna bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi serta memberi manfaat nyata bagi masyarakat.
  • Menghasilkan karya pengabdian kepada masyarakat melalui penerapan ilmu pengetahuan dibidang Administrasi Perkantoran yang tepat guna untuk mewujudkan masyarakat yang mandiri, produktif dan sejahtera.
  • Terwujudnya tata kelola program studi yang efektif, efisien, berintegritas, akuntabel, dan transparan sesuai dengan Good University Governance (GUG) berstandar internasional.

Visi Program Studi D3-Administrasi Perkantoran adalah “Menjadi Program Studi Administrasi Perkantoran berbasis technopreneurship yang terdepan dan unggul dalam bidang Administrasi Perkantoran di tingkat global pada tahun 2043”.

  1. Penyelenggarakan program pendidikan dan pembelajaran berkualitas berbasis technopreneurship dengan penguasaan ilmu dibidang Administrasi Perkantoran.
  2. Menyelenggarakan penelitian inovatif pada bidang ilmu dibidang Administrasi Perkantoran berbasis technopreneurship yang memberi manfaat nyata bagi masyarakat.
  3. Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat melalui penerapan ilmu dibidang Administrasi Perkantoran yang tepat guna sesuai kebutuhan masyarakat.
  4. Mewujudkan tata kelola Program Studi Administrasi Perkantoran yang akuntabel dan transparan sesuai dengan Good University Governance (GUG) berstandar internasional.
  • Executive Administrative Assistant,
  • Personal Asistant, Senior Secretary,
  • Secretari for Board Director/Sekretaris Direksi,
  • Kepala Administrasi Proyek

Ahli Madya Administrasi Perkantoran (A.Md.A.Pkt)

Saat ini, kurikulum pada program studi D3 Administrasi Perkantoran yang sedang dilaksanakan di Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Mulia, telah sesuai dengan standar KKNI (Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia) level 5 bidang Administrasi Profesional yang dirumuskan bersama Dosen prodi D3 Administrasi Perkantoran dan Praktisi dari Balai Latihan Kerja (BLK) Bontang, Otoritas Bandara Balikpapan dan PT. Ekadarma Raya sehingga secara garis besar keilmuan dalam bidang Administrasi Perkantoran sudah memenuhi kualitas secara nasional.

  • Kantor Otoritas Bandara
  • Kantor Pusat Pengendalian Pembangunan Ekoregion Kalimantan (P3EK)
  • Direktorat Jendral Pajak (DJP) Kaltimtara
  • Transkon Balikpapan
  • PT Ekadharma Jaya Sakti

INFORMASI & BERITA ADMINITRASI PERKANTORAN

The current query has no posts. Please make sure you have published items matching your query.

VIDEO PROFIL

Kurikulum

Semester 1
NAMA MATA KULIAH SKS KET
Bahasa Indonesia 2
Bahasa Inggris Bisnis 3
Pancasila 2
Pendidikan Agama 2
Dokumen Bisnis & Pelaporan 3
Matematika Bisnis 3
Pengantar Akuntansi 3
Sistem Administrasi Perkantoran 2
20
Semester 2
NAMA MATA KULIAH SKS KET
Pendidikan Anti Korupsi 2
Pendidikan Kewarganegaraan 2
Manajemen Kesehatan Dan Keselamatan Kerja (K3) 2
Perpajakan 1 2
Kinerja Karyawan 2
Korespondensi Bahasa Indonesia 2
Manajemen Kegiatan 1 2
Notulensi & Presentasi 2
Pengelolaan Administrasi 3
Tata Kelola Organisasi 1 2
21
Semester 3
NAMA MATA KULIAH SKS KET
Teknologi Informasi 3
Bahasa Inggris 2
Korespondensi Bahasa Inggris (Lisan & Tulisan( 1) 2
Korespondensi Bahasa Inggris (Lisan & Tulisan( 2) 2
Layanan Prima 1 3
Manajemen Kegiatan 2 3
Perpajakan 2 2
Tata Kelola Organisasi 2 3
20
Semester 4
NAMA MATA KULIAH SKS KET
Ekonomi Kreatif 3
Etika Profesi 2
Hubungan Interpersonal 3
Layanan Prima 2 2
Penanganan Keluhan Pelanggan 3
Penganggaran 3
Pengembangan Kepribadian 2
Kejahatan Siber 3 MK Pilihan Transdisipliner (Max 2 MK)
Perencanaan dan Pengembangan Bisnis 2
Backup dan Pemulihan Data 3
Desain Logo 3
21-23
Semester 5
NAMA MATA KULIAH SKS KET
Wirausaha Berbasis Teknologi 4
Kuliah Kerja Praktik (KKP) 4
Manajemen Database 3
Metode Penelitian 3
Public Speaking 2
TOEIC 2
Dasar-dasar Psikologi * 3 MK Pilihan Transdisipliner (Max 2 MK)
Perangkat Lunak Aplikasi 3
Fotografi 3
21-24
Semester 6
NAMA MATA KULIAH SKS KET
Penulisan Publikasi Ilmiah 2
Tugas Akhir 6
8
Tawaran Transdisipliner
NAMA MATA KULIAH SKS KET

Pengembangan Kepribadian

2

Layanan Prima 1

3

KURIKULUM BARU TAHUN 2022

SEMESTER 1  |  kurikulum 2022

NoKode MKMata Kuliah (MK)SubjectBobot sks
1500Pendidikan AgamaReligious education2
2400PancasilaPancasila2
3100Bahasa IndonesiaIndonesian2
4234200Penyusunan Laporan KeuanganPreparation of Financial Statements3
520200Manajemen K3K3 Management3
61000Teknologi InformasiInformation Technology3
7233000Bahasa Inggris 1English 13
8233300Dokumen BisnisBusiness Documents4
Jumlah Beban Studi Semester I22

SEMESTER 2 |  kurikulum 2022

NoKode MKMata Kuliah (MK)SubjectBobot sks
1700Pendidikan KewarganegaraanCivic education2
2600Pendidikan Anti KorupsiAnti-Corruption Education2
3233100Bahasa Inggris2English23
4234300Penyusunan Laporan PajakPreparation of Tax Reports3
5233900Pelaporan TertulisWritten Reporting3
6232800Administrasi Berbasis Digital 1Digital Based Administration 13
7232500Tata Kelola Organisasi 1Organizational Governance 12
8233500Kinerja Karyawan 1Employee Performance 12
Jumlah Beban Studi Semester II20

SEMESTER 3 |  kurikulum 2022

NoKode MKMata Kuliah (MK)SubjectBobot sks
1232600Tata Kelola Organisasi 2Organizational Governance 23
2233600Kinerja Karyawan 2Employee Performance 23
3232900Administrasi Berbasis Digital 2Digital Based Administration 24
4234500Presentasi & notulensiPresentation & minutes3
5231000Layanan Prima 1Excellent Service 14
6233700Korespondensi Bahasa Inggris Lisan & tulisanEnglish Correspondence Spoken & written4
Jumlah Beban Studi Semester III21

SEMESTER 4 |  kurikulum 2022

NoKode MKMata Kuliah (MK)SubjectBobot sks
1234400Percakapan Bahasa InggrisEnglish conversation2
2231100Layanan Prima 2Excellent Service 24
3233800Manajemen ProyekProject management3
4230300Etika ProfesiProfessional ethics4
5234000Penanganan Keluhan Pelanggan 1Handling of Customer Complaints 13
6233400Kehumasanpublic relations3
720100Ekonomi KreatifCreative Economy3
Jumlah Beban Studi Semester IV22

SEMESTER 5 |  kurikulum 2022

NoKode MKMata Kuliah (MK)SubjectBobot sks
1234100Penanganan Keluhan Pelanggan 2Handling of Customer Complaints 23
2230400Hubungan InterpersonalInterpersonal Relations2
31200Wirausaha Berbasis TeknologiTechnology-Based Entrepreneurs4
4232700ToeicToeic3
5233200Desain LogoLogo Design2
6231500Metode PenelitianResearch methods3
720300Kuliah Kerja Praktik Practical Work Lecture4
Jumlah Beban Studi Semester V21

SEMESTER 6 |  kurikulum 2022

NoKode MKMata Kuliah (MK)SubjectBobot sks
1110Tugas AkhirThesis4
Jumlah Beban Studi Semester VI4